"Pelatihan Budidaya Hortikultura Tanaman Sayur"
Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran dilaksanakan selama 8 (delapan) hari efektif, yaitu mulai tanggal 1 s.d 12 Oktober 2015, dilaksanakan di Balai Besar Latihan Masyarakat Yogyakarta.
Peserta Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran Hortikultura tahun 2015, berjumlah 30 (tiga puluh) peserta yang berasal dari:
Materi Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran yang berisi materi antara lain :
Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran dilaksanakan selama 8 (delapan) hari efektif, yaitu mulai tanggal 1 s.d 12 Oktober 2015, dilaksanakan di Balai Besar Latihan Masyarakat Yogyakarta.
Peserta Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran Hortikultura tahun 2015, berjumlah 30 (tiga puluh) peserta yang berasal dari:
1.
Kabupaten
Malang, Jawa Timur
2.
Kabupaten
Pacitan, Jawa Timur
3.
Kabupaten
Bantul, DI Yogyakarta
Materi Pelatihan Hortikultura Tanaman Sayuran yang berisi materi antara lain :
1.
Pengantar
Budidaya Hortikultura Tanaman Sayuran
2.
Teori
Sanitasi Lahan
3.
Praktek
Sanitasi Lahan
4.
Praktek
Uji Kesuburan Tanah
5.
Teori
Pengolahan Lahan
6.
Praktek
Pengolahan Lahan
7.
Teori
Persemaian Tanaman
8.
Praktek
Pembuatan Media Semai
9.
Praktek
Penyemaian Benih
10. Praktek Pemeliharaan Persemaian
11. Teori Menyapih Bibit dari Polybag
12. Pemeliharaan Tanaman Pasca Pindah Tanam
13. Teori Pemupukkan Tanaman Sayuran
14. Praktek Pemupukkan Tanaman Sayuran
15. Praktek Pembuatan Pupuk Padat
16. Praktek Pembuatan Pupuk Cair
17. Pengenalan Hama dan Penyakit Tanaman Sayuran
18. PHT dengan Pembuatan PGPR
19. PHT dengan Pembuatan Beaveria basiana
20. Pemeliharaan Tanaman Sayuran
21. Panen dan Pasca Panen
22. Pengenalan Budidaya Sayur teknik Vertikultura
23. Pengenalan Budidaya Sayur teknik Hidroponik “Wick System”
0 komentar:
Posting Komentar